Cabe Merah Keriting Mengalami Kenaikan di Pasar Bawah pada Senin 15 July 2024

    Cabe Merah Keriting Mengalami Kenaikan di Pasar Bawah pada Senin 15 July 2024
    Cabe Merah keriting

    Bukittinggi-Informasi harga pangan yang disajikan setiap hari oleh Dinas Pertanian dan Pangan, menjadi pedoman berbelanja bagi masyarakat untuk kebutuhan pangan keluarga sehingga keputusan belanja sudah dapat disiapkan dari rumah antara lain apa saja yang akan dibeli dan berapa jumlahnya.

    Dinas Pertanian dan Pangan kota Bukittinggi kembali menginformasikan tentang Harian Harga Pangan Rata-rata di Pasar Bawah, Senin, 15 Juli 2024.

    "Hari ini, terjadi perubahan harga Cabe Merah Keriting dari 45.000/kg menjadi 48.000/kg dibanding kemaren (14/7/24), " ujar Kadis DPP Hendry.

    Hari ini harga Cabe Merah Keriting:▲ mengalami kenaikan menjadi Rp. 48.000/kg.
    Minyak Goreng Curah: Rp. 13.400/liter
    Bawang Putih Bonggol: Rp. 40.000/kg
    Bawang merah 28.000/kg
    Beras Premium Rp. 17.000/kg Sedang (SPHP) Rp. 13.500/kg

    Pemko Bukittinggi menghimbau kepada masyarakat " Berbelanja dengan Cerdas, Stop Boros Pangan, ".(**).

    bukittinggi sumatera-barat
    Linda Sari

    Linda Sari

    Artikel Sebelumnya

    Polresta Bukittinggi Gelar Operasi Patuh...

    Artikel Berikutnya

    Walikota Payakumbuh Melayat Adnan Kholif...

    Berita terkait